

*PRODUK INI TIDAK BOLEH UNTUK KUCING HAMIL & MENYUSUI.
Apa perbedaan produk ini dengan produk flu berat pilek biasa?
Perbedaannya produk ini untuk kucing dengan kondisi flu berat yang susah sembuh, kena chlamydia, herpesvirus & batuk.
MANFAAT :
- Membantu menyembuhkan kucing batuk-batuk.
- Untuk kucing flu berat & pilek.
- Meningkatkan penyerapan vitamin untuk kucing yang flunya susah sembuh.
- Membantu mengobati kucing yang kena virus panleukopenia (asalkan si kucing masih mau makan).
- Membantu mengobati kucing yang kena virus chlamydia & herpes (asalkan si kucing masih mau makan).
- Membantu mengobati kucing yang kena calicivirus (asalkan si kucing masih mau makan).
CARA PAKAI :
Aduk/kocok terlebih dahulu.
Taburkan bubuknya sedikit (cuma seujung gagang sendok teh) ke wet food atau snack kucing cair. Sehari 1x.
*Untuk produk ini disarankan tidak dicampur ke dry food, karena produk ini aromanya agak menyengat.
1 botol bisa untuk 30-60x pemakaian. Cukup sedikit aja sekali kasih (karena menggunakan ingredients kualitas terbaik) jadi tidak memberatkan ginjal kucing.
Bisa untuk kucing dari usia 4 bulan sampai kucing dewasa, kecuali untuk kucing hamil & menyusui.
ISI : 6,5 gram.
INGREDIENTS : goldenseal, l-lysine, taurine, astragalus, vit. c (calcium ascorbate), olive leaf, echinacea root.
PENTING!
Hasil setiap kucing bisa berbeda-beda, tergantung penyerapan masing-masing kucing.
Untuk kucing yang tidak ada masalah digestive system, tidak cacingan, tidak kutuan & kebersihan telinga kucing tetap dijaga biasanya hasilnya lebih cepat terlihat.